Pria ini nekat Berenang di dekat aliran Lava Pijar demi sebuah video

http://harian44.blogspot.com/
Mengabadikan sebuah moment melalui video tentu saja normal bagi setiap orang. Tetapi apa yang di lakukan Pria ini sangatlah ekstrim dan berbahaya hanya demi sebuah video.

Pria ini bernama Kwalka Singson , seorang pria di Hawai, sedang  mencoba mengabadikan video aliran lava pijar yang mengalir ke Laut Pasifik. Namun dia melakukannya dengan cara yang sangat berbahaya. Lelaki ini merasa dia perlu mengambil video lebih dekat lagi. dia pun nekat berenang di laut yang hanya beberapa meter dari lava gunung yang bernama Kilauea , di kepulauan Hawaii, yang merupakan gunung api vulkanik  paling aktif di dunia.
http://harian44.blogspot.com/
Pria itu berenang mendekat aliran Lava pijar tersebut, dengan cara memegang tongkat kamera selama beberapa menit. perjuangannya tidak hanya itu, dia harus melawan ombak yang menyeretnya ke arah lava pijar tersebut, bahkan beberapa kali dia harus melawan ombak yang sangat kuat yang coba menghempasnya ke arah lava pijar tersebut.

Meskipun akhirnya pria itu tidak mengalami kecelakaan atau luka, tetap saja aksi nekat pria ini mendapat kecaman dari berbagai pihak, setelah dia mengunggah video tersebut di akun miliknya di youtube. 
www.pokerjingga.org
Meskipun dia lahir di pulau vulkanik tersebut dan sudah sangat mengenal keadaan disana, tetap saja itu sangat berbahaya pendapat salah satu geolog amerika serikat, Janet Bobb. ia menilai aksi pria tersebut sangat berbahaya. sebab Lava pijar tersebut memiliki suhu yang sangat panas hingga melebihi 2000 derajat , dan tidak menutupi kemungkinan sangat membahayakan perenang yang ceroboh tersebut. Bayhay lain bisa saja Uap panas yang muncul akibat reaksi lava pijar yang bertemu air laut.

Sebenarnya wisatawan disana juga dilarang keras terlalu dekat dengan lavapijar tersebut.